√ Rahasia Weton Jumat Pahing {Ramalan Watak, Jodoh dan Rejeki}

Perhitungan Weton Jumat Pahing – Dalam kepercayaan Jawa kuno, setiap peristiwa pada hari tertentu memiliki arti khusus.

Contoh peristiwa tersebut yaitu kelahiran seseorang, acara pernikahan, khitan atau bahkan ketika hendak panen pada hari tertentu memiliki arti.

Hal ini ada penjelasannya dalam primbon Jawa, masyarakat Jawa menyebut ini dengan ilmu weton atau ilmu titen. 

Dalam perhitungan weton, setiap kelahiran membawa nasibnya masing-masing pada masa depan.

Oleh karena itu, kelahiran seseorang memiliki arti khusus dalam ilmu weton sebab mempengaruhi sifat, watak, rejeki, jodoh dan garis hidupnya.

Weton Jawa sendiri jenisnya sangat beragam, salah satunya jumat pahing. Pada kesempatan ini kita akan mengulas peruntungan jumat pahing.

Jika kamu lahir jumat pahing atau kerabat dan pasanganmu lahir dengan weton ini, maka simak pembahasan berikut ini.

Neptu Jumat Pahing 

Jumlah weton jumat pahing, jumat pahing, watak jumat pahing, karakter jumat pahing, rejeki jumat pahing, jodoh jumat pahing, Weton jawa, hitungan weton, weton jodoh, weton, cara menghitung weton, hitungan weton jawa, menghitung weton, perhitungan weton, weton jowo, primbon weton, weton jumat kliwon, weton jumat legi, jumat pon

Menurut perhitungan weton, jumlah neptu weton jumat pahing adalah 15.

Jumlah neptu tersebut berasal dari neptu hari jumat (6) dan neptu pasaran pahing (9), sehingga jumlahnya 15.

Cara menghitung weton yaitu menjumlah neptu hari dan neptu pasarannya.

Contoh menghitung weton jumat kliwon, neptu hari jumat (6) dan neptu pasaran kliwon (8). Sehingga jumlah neptu jumat kliwon 14 (6+8).

Dengan mengetahui jumlah neptu weton tertentu, maka kamu akan mudah mengetahui ramalan Jawa atau peruntungan weton tersebut.

Selain itu, untuk menghitung kecocokan pasangan juga melalui jumlah neptu weton.

Sehingga bagi kamu yang tertarik dengan ramalan primbon, maka mengetahui cara menghitung weton adalah dasarnya.

Karena jumlah weton merupakan kunci untuk mengetahui ramalan sifat, watak, rejeki, arah rejeki, arah keberuntungan atau weton jodoh.

Watak Jumat Pahing 

Jumlah weton jumat pahing, jumat pahing, watak jumat pahing, karakter jumat pahing, rejeki jumat pahing, jodoh jumat pahing, Weton jawa, hitungan weton, weton jodoh, weton, cara menghitung weton, hitungan weton jawa, menghitung weton, perhitungan weton, weton jowo, primbon weton, weton jumat kliwon, weton jumat legi, jumat pon

Orang yang lahir jumat pahing karakternya ibarat lakuning srengenge, artinya sifatnya seperti mahari.

Seperti yang kita tahu, bahwa sifat matahari lebih banyak yang positif daripada yang negatif, demikian dengan sifat kelahiran jumat pahing.

Oleh karena itu, orang yang lahir hari jumat pahing akan banyak yang menyukai dan akan memiliki banyak teman karena sifat positifnya.

Sifat positif wanita / pria jum’at pahing antara lain:

  • Mandiri
  • Dermawan
  • Tekun
  • Setia
  • Royal
  • Bertanggung Jawab
  • Lemah Lembut
  • Supel
  • Pantang menyerah
  • Pengetahuannya luas

Dengan berbagai karakter baiknya, tidak heran jika relasi jenis weton ini ada dimana-mana.

Sebab keistimewaan watak ini, banyak orang yang mau menerima kelahiran weton ini sebagai teman.

Disisi lain seorang jumat pahing juga memiliki banyak kelemahan, karena pada dasarnya tidak ada weton yang sempurna.

Sifat buruk dari kelahiran weton ini dapat menjadi penyebab masalah-masalah seperti pekerjaan, bisnis atau bahkan asmara.

Sifat negatif jumat pahing adalah keras hati. Ketika ada yang mengecewakan mereka,  maka akan sulit untuk memaafkan.

Oleh karena itu jika kamu memiliki teman yang lahir dengan weton ini, maka sebaiknya jaga ucapan dan sikap agar tidak meyakitinya.

Selain watak buruk itu, kelahiran ini memiliki sifat jail dan kadang kekanak-kanakan karena terlalu periang.

Karakter negatif lainya yaitu jumat pahing bisa berubah jadi sosok menyeramkan jika sudah marah.

Mereka cenderung sulit membendung sifat amarahnya, bahkan tidak peduli tempat lagi jika sudah marah.

Dengan begitu, penting bagi kamu ketika dengan orang jum’at pahing untuk menjaga sikap dan menghindari mereka ketika marah.

Ramalan Jodoh Jumat Pahing

Jumlah weton jumat pahing, jumat pahing, watak jumat pahing, karakter jumat pahing, rejeki jumat pahing, jodoh jumat pahing, Weton jawa, hitungan weton, weton jodoh, weton, cara menghitung weton, hitungan weton jawa, menghitung weton, perhitungan weton, weton jowo, primbon weton, weton jumat kliwon, weton jumat legi, jumat pon

Selain untuk mengetahui karakter dan sifat, ilmu weton juga berguna untuk mengetahui kecocokan jodoh. 

Jodoh yang cocok dengan kelahiran jumat pahing sendiri adalah mereka yang memiliki neptu 9 dan neptu 14.

Kedua neptu weton tersebut adalah neptu yang dapat menjadi penyeimbang dan mengontrol sifat negatif weton jumat pahing, sehingga cocok.

Orang yang lahir dengan neptu tersebut adalah mereka yang lahir pada:

  • Minggu wage
  • Minggu pahing
  • Rabu Pon
  • Jumat Kliwon
  • Sabtu Legi

Jika jumat pahing bertemu dengan salah satu weton tersebut, menurut kitab primbon Jawa pernikahannya akan harmonis dan cocok.

Ramalan Rejeki Jumat Pahing

Jumlah weton jumat pahing, jumat pahing, watak jumat pahing, karakter jumat pahing, rejeki jumat pahing, jodoh jumat pahing, Weton jawa, hitungan weton, weton jodoh, weton, cara menghitung weton, hitungan weton jawa, menghitung weton, perhitungan weton, weton jowo, primbon weton, weton jumat kliwon, weton jumat legi, jumat pon

Bagi mereka yang lahir jum’at pahing, garis rejeki dan keuangannya akan lancar sepanjang perjalanan hidupnya.

Meskipun kelahiran weton ini pernah gagal dalam bisnis dan pekerjaannya, mereka akan mudah bangkit dan sukses kembali.

Hal ini karena sifat baiknya yang pantang menyerah, sehingga akan mudah untuk bangkit kembali.

Selain itu, bayi yang lahir hari jum’at pahing akan membawa keberkahan dan kemakmuran ekonomi dalam keluarganya.

Pekerjaan yang Cocok Untuk Jumat Pahing

Berdasarkan sifat dan karakter weton ini, pekerjaan yang cocok bagi kelahiran jum’at pahing adalah menjadi pemimpin.

Kelahiran weton ini memiliki modal utama menjadi seorang pemimpin seperti mandiri, tegas, tekun dan mampu beradaptasi dengan baik.

Watak dasar yang kuat dari kelahiran ini mampu membawa perubahan pada orang lain ke arah yang lebih baik, semakin cocok jika menjadi pemimpin.

Selain itu, weton jumat pahing cocok menjadi seniman atau tokoh agama karena wataknya yang banyak mengandalkan rasa dalam bertindak.

Misteri Jumat Pahing

Menurut ramalan Jawa, arah keberuntungan seseorang akan berubah setiap 6 tahun sekali.

Berikut peruntungan jumat pahing dalam primbon kejawen:

  • 0-6 tahun rejekinya sedang (nilai 2).
  • 7-12 tahun, jumat pahing mengalami kesulitan ekonomi / menderita (nilai 0).
  • 13 – 18 tahun, penghasilannya sedikit (nilai 1)
  • 19 – 24 tahun, penghasilannya sedikit (nilai 1)
  • 25 – 30 tahun, peruntungan jum’at pahing baik (nilai 5)
  • 31 – 36 tahun, penghasilan sedang (nilai 2)
  • 37 – 42 tahun, kesulitan ekonomi (nilai 0)
  • 43 – 48 tahun, penghasilannya sedikit (nilai 1)
  • 49 – 54 tahun, rejekinya sedang (nilai 2)
  • 55 – 60 tahun, peruntungan baik (nilai 5)
  • 61 – 66 tahun, peruntungan baik (nilai 5)
  • 67 – 72 tahun, penghasilannya sedikit (nilai 1)
  • 73 -78 tahun, kesulitan ekonomi (nilai 0)
  • 79 – 84 tahun, kehidupannya baik (nilai 4)

Garis hidup jumat legi tersebut merupakan ramalan Jawa menurut jumlah wetonnya.

Darisana dapat kita ketahui bahwa puncak kejayaan weton ini ketika usia 25-30 tahun dan 55-66 tahun.

Pada usia tersebut, seorang jumat kliwor diramal memiliki rejeki yang baik, bisa disebut sukses pada usia tersebut.

Pada intinya, semua perhitungan diatas tidak sepenuhnya benar. Primbon Jawa hanya merupakan penafsiran manusia yang didasarkan pada neptu wetonnya.

Perhitungan ini juga didasarkan pada kebiasan nenek moyan kita zaman dahulu dan berdasarkan pengalaman mereka yang dituangkan dalam bentuk kitab primbon.

Percayalah bahwa perhitungan yang paling mutlak adalah perhitungan Allah SWT. Maka seluruh yang terjadi di muka bumi ini, sudah sepatutnya kita sandarkan pada Allah SWT.

Semua yang disampaikan diatas anggap saja sebagai bagian dari informasi atau pengetahuan yang sudah dipercaya dan diwariskan secara turun temurun oleh masyarakat Jawa.

Itulah sekilas atau rangkuman yang dapat kami sampaikan mengenai ramalan watak, jodoh, rejeki dan masa depan seseorang yang lahir jumat pahing.

Kamu boleh percaya atau tidak. Anggap saja ini sebagai pengetahuan. Yang paling mutlak adalah seluruhnya kita sandarkan pada Allah SWT.

 

Tinggalkan komentar


The reCAPTCHA verification period has expired. Please reload the page.

%d blogger menyukai ini: